Text
Beberapa Masalah Umat Islam di Indonesia
Sebagai seorang awam yang mendambakan memancarnya syiar Islam, memimpikan bangkitnya peranan Islam dalam kehidupan nasional serta internasional, selama beberapa tahun yang terakhir ini penulis menanggapinya dengan membuat tulisan-tulisan di surat kabar, majalah dan juga ceramah-ceramah, yang ia anggap itu sebagai sumbangan yang dapat penulis berikan sebagai seorang Muslim. Maka dari itu, penulis membukukan semuanya di buku ini.
Tidak tersedia versi lain